Pakar Slide | Trainer Infografis & Visualisasi Data

Curhat Buah Tomat (sebuah tulisan dari saudari saya)

oleh: Rani Tiyas Budiyanti (mahasiswa FK UNS) “ Kita boleh saja mengambil semua tomat yang tumbuh subur di ladang bahkan yang masih muda pun ikut kita petik, tetapi jangan lupakan kapasitas  tempat kita untuk menampungnya. Jangan sampai, tomat yang tak kebagian tempat malah jatuh berceceran. “ Berawal dari sebuah makalah…

Read More

Menempatkan Beban pada Tempatnya

Kehidupan dunia memang selalu diwarnai dengan permasalahan. Tidak ada satu orang pun di dunia ini yang hidup tanpa masalah. Mulai dari bayi yang baru lahir hingga manusia yang akan menghadapi sakaratul maut. Meski demikian kita harus memahami, bahwa Tuhan yang Maha Tahu, telah menakar tiap-tiap beban yang dimiliki manusia sesuai…

Read More

Wisdom Words Oktober 2010

Teruslah melangkah, tanpa menoleh lagi ke belakang. Suatu ketika Anda akan menyadari, impian Anda telah tercapai (DF) Cintailah aktivitas Anda.., karena mencintai adalah awal dari sungguh-sungguh dalam berusaha. Banyak orang yang sukses karena mencintai pekerjaannya…apakah Anda salah satunya? (DF)

Read More

Roadshow Menjadi Pemenang Kehidupan

Jadwal Roadshow Hari / Tanggal  : Ahad / 24 Oktober 2010 Waktu : 08.00 – 11.30 WIB Tempat : Masjid Al Falah, Jl. Raya Darmo Surabaya (dpn Kebun Binatang) Acara : Bedah buku “Menjadi Pemenang Kehidupan” Gratis.   Ikuti acaranya, dan dapatkan potongan harga khusus untuk Training BioMotivaShow, di awal…

Read More

Jiwa Indonesia Malnutrisi?

Tindak kekerasan tampaknya sudah menjadi bumbu harian dalam kehidupan masyarakat Indonesia. Tengok saja kasus kerusuhan masal yang berjajar rapat di bulan September hingga Oktober 2010. Mulai dari rusuh di Buol (Sulawesi Tengah), Tarakan (Kalimantan Timur), yang konon hampir menjadi tragedi Sampit kedua, hingga rusuh di Manokwari. Tentu saja, di tiap…

Read More