Pakar Slide | Trainer Infografis & Visualisasi Data

Tips Storytelling Data yang Efektif

Informasi yang terkandung di dalam kumpulan data, harus tersampaikan secara efektif. Di mana informasi tersebut sangat bermanfaat bagi keberlangsungan bisnis ataupun organisasi. Seorang analis data dapat menggunakan konsep storytelling data seperti karakter, latar, konflik, dan resolusi untuk menceritakan kisah yang menarik. Misalnya, dalam tema e-commerce, karakter dapat berupa pelanggan, latarnya…

Read More

Manfaat Data Storytelling

Di dunia yang digerakkan oleh data saat ini, penceritaan data menjadi semakin penting untuk pengambilan keputusan dan pertumbuhan bisnis. Peran analitik data seperti analis riset pasar, analis keuangan, dan analis riset operasi semakin lazim karena perusahaan menyadari pentingnya wawasan berbasis data. Para analis, menggunakan berbagai teknik data storytelling untuk menjalankan…

Read More

Visualisasi Data untuk Presentasi Bisnis

Visualisasi Data untuk presentasi bisnis. Data dalam ranah bisnis pasti jumlahnya sangat banyak, oleh sebab itu, Anda perlu memvisualkannya guna mempermudah penyampaian informasi. Melalui presentasi yang visual, insight sebuah informasi lebih mudah dicerna, sehingga proses pengambilan keputusan pun lebih cepat. Keterampilan visualisasi yang baik, perlu dimiliki di dalam sebuah organisasi….

Read More

Tantangan Data dalam Presentasi Bisnis

Tantangan data dalam presentasi bisnis. Kegiatan presentasi sering kita jumpai dan kita lakukan, apalagi jika Anda sebagai seorang pegawai ataupun pebisnis. Mungkin bagi sebagian orang yang sudah terbiasa melakukan kegiatan presentasi, rasa gugup mungkin sudah bisa diatasi. Namun kali ini kami akan membahas tantangan mengolah data untuk presentasi bisnis. Untuk…

Read More

Tips Menyimpulkan Analisis Data

Tips menyimpulkan analisis data. Tahap pengolahan data dalam suatu perusahaan menjadi perhatian penting bagi para pemimpin maupun stakeholder. Mereka rela mengeluarkan biaya lebih untuk mempekerjakan seorang data analytic demi menghasilkan insight data. Insight data merupakan hasil analisis data yang berupa pola atau tren, yang dijadikan sebagai acuan, dan tujuan guna…

Read More

Ciri-ciri Visualisasi yang Efektif

Ciri-ciri visualisasi yang efektif. Visualisasi data adalah representasi data dalam bentuk grafis atau visual untuk membantu orang memahami, menganalisis, dan menginterpretasikan informasi yang kompleks. Hal ini melibatkan penggunaan berbagai elemen visual seperti bagan, grafik, peta, dan representasi visual lainnya untuk menyampaikan pola, tren, hubungan, dan wawasan yang ada di dalam…

Read More

Tips dan Trik Membuat Dashboard

Tips dan trik membuat dashboard. Dashboard adalah bentuk visualisasi data yang terdiri dari berbagai informasi yang ditampilkan dalam 1 tampilan saja. Dashboard dinilai lebih efektif, karena lebih mudah dipahami dan diakses, mengingat peran data bagi organisasi dan perusahaan sangatlah penting. Dashboard mampu menampung kumpulan data yang disajikan secara komprehensif. Biasanya…

Read More