Profil Dhony Firmansyah

DHONY FIRMANSYAH, dikenal sebagai Pakar Slide Presentasi yang telah memberikan workshop desain slide presentasi ke perusahaan-perusahaan dengan ribuan peserta di dalam dan luar negeri, dia juga telah tersertifikasi Infographic Training oleh ST Electronics COMAT Singapura.

Pemilik perusahaan Kreasi Presentasi dan penulis buku seri “Amazing Slide” ini telah belajar langsung tentang desain slide presentasi pada Garr Reynolds (penulis buku best seller internasional “Presentation Zen”) yang juga merupakan Profesor di Kansai Gaidai University, Osaka.

Pakar Slide juga memperoleh ilmu desain slide presentasi dengan melihat seminar sejumlah presenter kelas dunia seperti Steve Jobs, Don McMillan dan Nancy Duarte, serta mereferensi teknik-teknik mereka dan mengaplikasikannya dalam workshop “Amazing Slide Presentation”. Materi workshop inilah yang kemudian dituangkan dalam buku dengan judul yang sama “Amazing Slide Presentation”.

Workshop “Amazing Slide Presentation” sendiri telah dirasakan manfaatnya oleh puluhan perusahaan & BUMN diantaranya Bank Indonesia, Bank Mandiri, PT BNI 46 (persero), Sekretariat Kabinet RI, Bappenas, Badan Pusat Statistik, DHL Indonesia, PT. Astra Honda Motor (AHM), PT. BNI Life Insurance, PT. Unilever Indonesia, PT. Perusahaan Pengelola Aset (PPA), PT. Marga Mandalasakti (Astra), Otoritas Jasa Keuangan (OJK), PT Bursa Efek Indonesia (IDX), PT. Sari Husada, PT. Tjiwi Kimia, Kementerian Kesehatan RI, Kementerian Luar Negeri, Kementerian PUPR, Kementerian Kelautan dan Perikanan, Kementerian Keuangan, Kementerian Pertanian, Bulog, Kementerian BUMN, Kejaksaan Agung RI, Lembaga Sandi Negara, PT. Semen Indonesia, PT. Varia Usaha, PT Taman Impian Jaya Ancol, PT Transportasi Gas Indonesia, PT Wings, PT Pelindo III, Komisi Pemberantasan Korupsi, serta berbagai perusahaan dan BUMN lainnya. Workshop “Amazing Slide Presentation” juga di-roadshow-kan di sejumlah Perguruan Tinggi.

Saat ini sang pakar slide memiliki 10 associate trainer “Amazing Slide Presentation” yang tersebar di seluruh Indonesia, yang juga menginspirasi Indonesia dengan desain slide yang memukau. Dirinya juga memperdalam teknik infografis dalam workshop Amazing Slide Infographic dan teknik Videografis dalam Amazing Slide Videographics.

Berikut adalah dokumen yang berisi integrasi Curriculum Vitae dan Portofolio Dhony Firmansyah (klik) yang dikenal sebagai Pakar Slide Presentasi.

***

Silakan follow twitter Pakar Slide @DhonyFirmansyah dan simak update desain slide di DhonyFirmansyah.com.

Kontak Dhony Firmansyah

Adminstration Office: Jl. Setro Baru 3 / 34 Surabaya (60134)

Workshop Office: Mandiri Residence Kluster Jasmine F8-20, Krian Sidoarjo.

Jabodetabek: Cluster ZG 4 No. 12 RT 06 RW 04 KP, Kel.Nanggerang, Jl. Mushola Al-Abbasiyah (Nurul Huda) Bogor.

Bandung: Cluster Pesona Cihanjuang 5/16, Cihanjuang, Jabar.

Facebook: Dhony Firmansyah

Twitter: @DhonyFirmansyah

CP Indonesia: +62 857 3333 0407

CP Jepang: +81 80 7009 2167

Places to share until today:

Coorporate:

Bank Indonesia, Sekretariat Kabinet RI, Bank Mandiri, PT Pembangunan Jaya Ancol, PT Astra Honda Motor, Bursa Efek Indonesia (IDX), Otoritas Jasa Keuangan (OJK), Dirjen Pajak, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), PT Bank Negara Indonesia, PT BNI Life Insurance, PT Perusahaan Pengelola Aset (Persero), Badan Pusat Statistik (BPS), Kementerian Kelautan & Perikanan RI, Kementerian Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggi (RistekDikti), Kementerian Agama RI, Balai Kesehatan Penerbangan Dirjen Perhubungan Udara, PT Sari Husada (Danone), Bappenas / Kementerian PAN, Kementerian PU & Perumahan Rakyat, PT Chang Shin Indonesia, PT Unilever Indonesia, PT Marga Mandalasakti (Astra), Rumah Pensil Publisher, PT SIER, PT Sampoerna, BP2TOOT Tawangmangu, BP2HP KKP Jakarta, PT Tensan Indonesia, Smart FM Surabaya, PT Otsuka (Pocari Sweat), UPTD Transfusi Darah Palang Merah Indonesia Surabaya, BPKD Provinsi Jawa Timur, PT Perkebunan Nusantara XII, PT Victory International, HPSMI, PT Tjiwi Kimia, PT Semen Indonesia, Kompas-Gramedia, Sindo Trijaya FM, Pertamina, PT Adaro Envirocoal, Lembaga Sandi Negara dan Kementerian Kesehatan RI.


Ormas dan LSM:

The Prakarsa, Masjid Al Falah (Darmo Surabaya), Ikatan Pelajar Muhammadiyah Mulyorejo Sby, Ikatan Pelajar Muhammadiyah Karangpilang Sby, Masjid Baiturrozaq (Rungkut Sby), Klub Penulis Muda (KPM) Sby, Orang Tua Kelab Penulis Cilik (KPC), Komunitas Sansevieria, Komunitas Mantan Atlet Nasional Surabaya (Master), Paguyuban Sepeda Kuno Arek Surabaya (Paskas), Tangan di Atas (TDA), Komunitas Agro Edu Jampang.

Lembaga Pendidikan:

Universitas Dr. Soetomo, SDIT Lukman al Hakim, Universitas Airlangga (Unair), Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Surabaya, Universitas Negeri Surabaya (Unesa), Universitas Muhammadiyah Surabaya, Poltekkes Surabaya, Aisyiyah Sepanjang, SD Muhammadiyah 8 Surabaya, SD Muhammadiyah 26 Surabaya, SMP Al Irsyad Surabaya, Akbid Univ. PGRI Adi Buana Surabaya, SMA Khadijah Sby, Yayasan Zaid bin Tsabit Blitar, Ponpes Al Fitrah Surabaya, SDIT At Taqwa Surabaya, SMPN 38 Surabaya, SMA Muhammadiyah 1 Taman Sda, SDIT Al Uswah, Lembaga Pendidikan dan Pengembangan Profesi Indonesia (LP3i), Delta International College (DIC), SD Muhammadiyah 1 GKB, SD Muhammadiyah 2 GKB, SMP Muhammadiyah GKB, SDIT At Taqwa Surabaya.