18 Oktober kemarin, saya bersama keluarga kecil saya mengantar Mbak Nada Kumiko untuk mengikuti cooking class membuat Pizza di Papa Ron’s resto. Mbak Kumiko sangat bersemangat, mengingat dirinya bercita-cita menjadi pengusaha kue. Dengan memakai topi chef dan apron, Mbak Nada Kumiko antri berbaris bersama belasan anak-anak lain untuk memasuki ruang…
Salah satu hal yang membuat negeri Jepang masih memegang teguh nilai kedekatan dengan alam adalah filosofi yang mereka ambil dari alam. Salah satunya adalah 3 prinsip ilmu shishi odoshi. Shishi odoshi adalah sebuah alat irigasi (pengairan) tradisional Jepang di lahan pertanian yang terbuat dari bambu. Alat ini memiliki fungsi ganda, selain…
Kurang lebih separuh usia manusia di dunia dihabiskan untuk mendapatkan rezeki. Usaha ini semakin tampak saat seorang manusia mulai dewasa dan berkeluarga. Begitu juga saya. Sebagai seseorang yang berwirausaha, saya paham benar bahwa rezeki atau penghasilan saya tidak tetap. Semakin baik saya berusaha, hasilnya akan linear dan sebanding. Sebaliknya, makin…
Pernahkah Anda dikhianati rekan Anda? Saya yakin hampir semua manusia mengalaminya. Apalagi Anda yang sedang merintis dan menjalani bisnis. Bisnis yang berorientasi profit dan uang tak jarang menjerumuskan manusia pada hal-hal negatif. Uang masalah sensitif. Salah atur dan salah persepsi bisa membutakan akal dan pikiran manusia. Tidak sedikit keluarga yang…
Sore ini, saya menyempatkan diri untuk menemani anak-anak bermain layang-layang di tanah lapang dekat rumah kami. Seru dan menyenangkan. Gembira rasanya ketika melihat tawa lepas istri dan jingkrak-jingkrak anak saya, saat layang-layang kami terbang tinggi. Ini adalah usaha saya untuk memenuhi janji. Sudah lama Nada Kumiko dan Isam Naoki ingin…
Kepada putraku, Isam Naoki Firmansyah. Naoki, 4 tahun genap sudah usiamu. 1 Juli, 4 tahun lalu, kau meminta aku dan Mama untuk pergi ke rumah sakit. Dirimu sudah mengetuk pintu, meminta dilahirkan ke dunia. 4 tahun lalu, tangisanmu mendamaikan dunia kami, orang tuamu. Melengkapi Mbak Nada Kumiko sebagai kakak yang…
Menjaga kepercayaan. Kesuksesan tidak bisa dibangun dalam waktu singkat. Itu menurut saya. Boleh saja kita bisa memperoleh harta berlimpah dalam sekejap mata. Namun bagi saya itu bukan sukses. Boleh juga, kita meraih kedudukan tinggi dalam sekali lesat. Tapi lagi-lagi bagi saya, itu bukan sukses. Menurut saya, sukses adalah keseimbangan antara…