Masukkan Kisah dalam Produk Anda

Masukkan Kisah dalam Produk Anda

Dua hari ini saya dan istri memutuskan menambah jam belajar putra-putri saya dengan mendatangkan guru privat di rumah. Mbak Fridha namanya. Selain untuk melancarkan bacaan Quran Mas Naoki dan Mbak Kumiko, juga untuk menjalin silaturahmi dengan Mbak Fridha, yang dulu juga adalah murid istri saya waktu SMA.

Read More

Teknik Membuat Ikon Slide Presentasi

Informasi dan data yang kian banyak di sekitar kita memerlukan beragam cara untuk menyederhanakannya. Salah satu teknik menyederhanakan pesan di sekitar kita adalah dengan menggunakan ikon. Ikon menurut Aurora Harley (konsultan di Nielsen Norman Group) adalah representasi sederhana atau bentuk visual dari ide, obyek, produk ataupun perilaku. Fungsi ikon adalah…

Read More

Larilah Shofa Marwa

Pro dan kontra masalah passion sampai sekarang masih tetap ada. Satu motivator bilang “ikutilah passionmu.” Di sisi lain mengatakan, “Kalau kau menunggu passion kelamaan. Lakukan saja apa yang menghasilkan.” Saya bukan yang pro atau yang kontra. Saya hanya ingin menjelaskan bahwa satu-satunya cara untuk berhasil meraih sesuatu adalah bersungguh-sungguh dan…

Read More

Tampilan Grafik Pembicara Dunia

Untuk memvisualkan data, grafik adalah salah satu teknik menampilkan data yang paling mudah dipahami oleh siapapun. Oleh karena itu wajib bagi setiap presenter untuk mempelajari bagaimana teknik visualisasi grafik. Nah, alangkah lebih baik kita mempelajari tampilan grafik dari orang-orang yang ahli di bidangnya dan telah mampu menginspirasi banyak orang melalui…

Read More

Mencegah Peserta Mengantuk Saat Presentasi

Presentasi yang berdurasi panjang membuat presenter harus memiliki banyak cara dan upaya untu membuat audiens tetap semangat sepanjang materi presentasi tersampai. nah, pada tips presentasi berikut, saya akan mencoba mengungkap langkah-langkah mencegah peserta mengantuk saat presentasi. Tips ini akan sangat bermanfaat bagi Anda yang seringkali menyampaikan presentasi dengan durasi lama,…

Read More

Referensi Infografis Terbaik

Era data yang epat dan informatif saat ini membuat kita berupaya untuk mampu menyajikan data dengan lebih visual dan menarik. Salah satu metode penyajian data terbaik adalah infografis, mencoba menampilkan tabel, grafik ataupun diagram secara visual sehingga mudah dipahami oleh siapapun yang melihatnya. Selain itu, keberadaan infografis membantu setiap orang…

Read More

Jaw Dropping Moment

Ada banyak cara membuat presentasi kita menarik. Salah satunya adalah saat audiens menjatuhkan rahang atau disebut juga “jaw dropping moment“. Audiens akan merasa terkejut atau terkesima dengan presentasi kita. Jaw dropping moment atau saat audiens menjatuhkan rahang, terjadi ketika seorang presenter menampilkan sesi presentasi yang mengagumkan menurut mereka. Carmine Gallo…

Read More