Menyesal Sekarang atau Nanti

Menyesal Sekarang atau Nanti

Ada beberapa fakta menarik tentang orang-orang yang berusia di atas 50 tahun. Diantaranya adalah, orang yang di masa mudanya hanya mengejar harta, kedudukan dan kemewahan saja, ternyata di masa tuanya hidup dengan menderita. Selain itu, banyak orang tua yang menyesal dengan masa mudanya, bukan karena apa-apa yang telah mereka lakukan,…

Read More

Makin Muda, Makin Cepat Sukses

Oleh: Istikumayati Di sela-sela jam mengajar,saya usahakan menyelipkan motivasi sukses kepada siswa. Salah satunya adalah “jika ingin menjadi orang sukses, kalian harus bisa fokus pada bidang tertentu yang akan mengantarkan pada kesuksesan.” Lalu salah satu siswa saya nyeletuk, “Lho sensei, kita kan masih muda? Masih labil? Belum bisa menentukan 1…

Read More

Apakah Anda Salah Satu Pengubah Dunia?

Ada yang bilang, persaingan hidup di dunia saat ini bukan hanya di kehidupan nyata, namun juga di dunia maya. Sepertinya hal ini ada benarnya. Sebuah media ternama mengumumkan nama sejumlah pemuda yang mampu mengubah dunia. Sebagian besar diantaranya meraih simpati dan kesuksesan dari dunia maya. Beberapa orang ini ditulis sebagai…

Read More