Jangan Membatasi Diri Anda

Jangan Membatasi Diri Anda

Mengapa saya resign dari pekerjaan saya sebagai karyawan dan memutuskan berwirausaha? Karena saya tidak ingin membatasi diri saya dengan gaji. Mungkin alasan ini sedikit klise, namun karena alasan inilah saya benar-benar keluar. Memang benar, belum tentu saya bisa memperoleh pendapatan yang lebih besar ketika saya keluar dari tempat kerja. Namun…

Read More