Training Videografis

Amazing Slide Videographics (ASV) adalah workshop videografis 2 hari, dipandu langsung oleh Pakar Slide Dhony Firmansyah. ASV merupakan sebuah pelatihan animasi dan video infografis yang memandu presenter untuk mampu menyajikan data dengan efektif, menyampaikan narasi presentasi optimal sekaligus menyediakan software video yang menjadi plugin Powerpoint. Peserta akan menyusun videografis mulai dari sebuah scratch, hingga menjadi bentuk video animasi infografis yang memukau. Hasil videografis merupakan salah satu cara atraktif untuk menarik audiens dalam melihat, membaca, dan mendengarkan informasi.

Benefit Workshop Videografis (Amazing Slide Videographics):

  1. Hasil Riset 4 Tahun, ASV merupakan metode pelatihan yang diteliti oleh Pakar Slide dan tim Kreasi Presentasi selama 4 tahun, dari lebih 100 batch pelatihan di lebih dari 70 kementerian, perusahaan dan BUMN.
  2. Teori dan Praktik, Selain mendapat teori, peserta diberi kesempatan langsung untuk praktik hingga overview video presentasi infografis. Proporsi teori dan praktik dalam ASV adalah 10% : 90%.
  3. Pembelajaran Videografis Lengkap, Peserta akan belajar videografis mulai dari narasi, draft video, recording, membuat animasi sendiri hingga menampilkan hasil video presentasi infografis karya masing-masing.
  4. Data Lengkap dan Bercerita, ASV sebagai ajang direct increasing skills, bagaimana menampilkan data dalam video presentasi yang simpel, mudah dipahami dan mampu bercerita.
  5. Hasil yang Terukur dan Bisa Dievaluasi, ASV memberikan output yang nyata bagi klien. Masing-masing peserta akan meng-create video presentasi infografis masing-masing, yang hasilnya bisa direview dengan mudah oleh klien.

Selain mendapatkan materi berupa skill-skill videografis, peserta juga akan mendapatakan fasilitas training dari Tim Kreasi Presentasi.

Untuk informasi dan pendaftaran lebih lanjut, silakan hubungi Bu Isti di 0857 3333 0407  atau Ayu  ( 0812 3 271 6030 ). Sedangkan untuk mendapatkan proposal Training Videografis,  Anda bisa mendownloadnya dengan mengklik gambar dibawah ini :